BAB I
PENDAHULAN
1.1
Latar Belakang
Di era globalisasi ini, semua hal harus serba cepat dan tepat.
Demikian pula dalam proses pekerjaan, khususnya proses pekerjaan pemindahan dan
pengangkatan suatu barang.
Dalam Proses Pemindahan dan
pengangkatan suatu barang dibutuhkan kecepatan dan ketepatan. Agar proses kerja
dapat berjalan efektif dan efisien. Untuk menunjang hal tersebut maka
dibutuhkan sumber daya manusia yang sangat banyak, maka untuk menyiasati hal
tersebut, dibutuhkan alat bantu yang mampu melaksanakan proses kerja tersebut.
Hal ini karena terbatasnya tenaga manusia dalam hal kekuatan, khususnya kekuatan
dalam proses pengangkatan dan pemindahan suatu barang.
1.2
Tujuan
Untuk merancang
suatu alat dengan memodifikasi alat angkat dan angkut pada sistim pengangkatannya,
agar dapat digunakan dan bekerja efektif dan efisien
sehingga membantu
mempermudah dan mempercepat proses pengangkatan dan
pengangkutan suatu barang, khususnya untuk jarak dekat.
1.3
Manfaat
Manfaat yang ingin dicapai dalam pembuatan
modifikasi alat angkat dan angktut ini
antara lain :
1.
Alat
ini lebih efektif dibandingkan alat yang sudah ada.
2. Meningkatkan hasil kinerja.
BAB II
PERANCANGAN SISTEM
2.1 Perhitungan Gaya Tarik Tali
Dimana
:
Beban (Q) = 150 Kg
Epsilon (ɛ) = 1,05
Jumlah pulley (n) =
2 buah
Z = 80,66 Kg
2.2 Perhitungan Beban Putus
Dimana :
Gaya tarik tali (Z) = 80,66 Kg
Tegangan putus tali () = 3600 kg/cm2
Faktor keamanan tergantung kondisi kerja (k) = 5 (Lihat tabel 2)
Diameter tali (d) = (mm) (Lihat
tabel 1)
Diameter
puli minimum yang diijinkan = (mm) (Lihat
tabel 1)
Modulus elastisitas tali yang terkoreksi
(E’)
= 800.000 kg/cm2
Jumlah
serat pada tali (i) = 114
Tipe
tali = 6x19+1fcWarrington Crosslay
P = 203,35 Kg
2.3
Perhitungan Daya
Dimana :
Gaya tarik tali (Z) = 80,66 Kg
Kecepatan angkat Konstan (c) = 10 m/min
Efisiensi mekanisme () = 80%
1 hp = 0,7456 Kw
N =
13,44 hp
N =
10,02 kW
2.4 Perhitungan Putaran Drum
Dimana :
Kecepatan
putar motor (n) =
50 m/min
Reduction
gear 1:25 =
0,4 m/put
nm=39,8 put/min
2.5 Perhitungan Diameter Pulley Minimum
Dmin = e1 x e2 x
d
Dimana :
Faktor yang tergantung pada alat pengangkat
dan kondisi operasionalnya (e1)
= 20 (Lihat tabel 2)
Faktor
yang tergantung pada kontruksi tali (e2) = 0,85 (Lihat
tabel 3)
Diameter tali (d) / tipe tali 6X19+1fc warrington160= 7,9mm (Lihat tabel 4)
Dmin
= 20 . 0,85. 7,9
Dmin = 134,3 mm
2.6 Perhitungan Diameter Drum
Dr = 30 x d
Dimana :
Diameter
tali (d) / tipe tali 6X19+1fc
warrington160= 7,9mm (Lihat tabel 4)
Dr =
30 . 7,9
Dr
= 237 mm
BAB III
KESIMPULAN DAN
SARAN
3.1 Kesimpulan
Alat
ini dapat memindahkan dan mengangkat suatu benda dengan Safety Weight Loaded (SWL) sebesar 150 kg. Proses pengangkatan
dilakukan dengan menggunakan bantuan motor. Tapi proses pemindahannya dilakukan
secara manual dengan cara didorong.
3.2 Saran
Saran dan kritik adalah hal
yang mutlak diperlukan untuk dapat menyempurnakan alat angkat dan angkut ini. untuk mendapatkan hasil
yang baik. Modifikasi motor yang benar-benar sesuai untuk dapat mengangkat
benda dengan baik (sesuai dengan yang diinginkan) sangat diharapkan dalam
pengembangan alat ini. selain itu dalam perancangan konstruksi, kelurusan poros
harus lebih diperhatikan. Meskipun alat ini sudah dapat beroperasi, tapi masih
terdapat kekurangan yaitu :
v
Diameter drum masih terlalu kecil sehingga proses
pengangkatan relatif lama.
v
Kabel penghubung antara sumber arus listrik dengan motor
penggerak masih digulung secara manual dengan tangan.
v
Proses pemindahan masih dilakukan secara manual dengan
cara didorong.
v
Jarak pemindahan relatif dekat karena digunakan didalam
ruangan.
0 comments:
Post a Comment